Itulah sebabnya saya membuat komik sederhana ini. Untuk memulai, menggelindingkan bola salju, membangun momentum. Supaya saya ingat, bahwa mimpi harus dibangun sekarang, bukan nanti.
Mulai saat ini saya akan menggambar cerita tentang apa saja. Mulai dari yang sederhana sampai yang rumit. Dari yang indah sampai yang menjijikan. Saya akan selalu mem-post setiap ada kesempatan.
Terima kasih kepada Hayam dan Aay yang menjadi inspirasi saya.

KEREN !!! hahaha mendobrak dimensi ke-4
ReplyDeleteSok atuh ditunggu ya komik-komiknya. Huehehe...
ReplyDelete@Mamanglodet: Apa ya dimensi ke-4?
ReplyDelete@Cacing: Okay